Senin, 30 November 2020

             Kasus Covid-19 yang terjadi di Universitas Jember (UNEJ) kembali bertambah. Terdapat kabar yang melaporkan bahwa beberapa karyawannya yang meninggal diakibatkan Covid-19. Berdasarkan surat edaran yang ditandatangai oleh rector UNEJ, menyatakan bahwa kegiatan pelayanan di fakultas maupun pelayanan unit kerja dilakukan secara...
             Acara rutin yang digelar oleh HMPSP Biologi "lumba-lumba" setiap tahunnya salah satunya PAB atau Pelantikan Anggota Baru. Acara ini dilakukan untuk melantik mahasiswa baru menjadi anggota biasa prodi pendidikan biologi Universitas Jember. Esensi dari PAB adalah mengenalkan bagaimana suasana kehidupan sebagai mahasiswa...
            Mahakarya Seni Keluarga Besar Biologi atau yang biasa kita kenal MASERASI merupakan acara diesnatalis Program Studi Pendidikan Biologi yang tahun ini berusia 36 tahun. Maserasi 5.0 mengangkat tema DIAMOND “Distance Just a Word, Family Shows an Extraordinary Art Stay Close”. Pelaksanaan Maserasi kali ini berbeda...
          Departemen Kerohanian HMPSP Biologi "lumba-lumba" mengadakan acara istighosah dan do'a bersama keluarga besar pendidikan biologi dengan dibantu beberapa departem lain. Acara digelar penuh kesyahduan secara online via zoom meeting dengan MC oleh Andra Yan Pratama dari Departemen Infokom. Dimulai pukul 15:20 dan selesai pada jam 16:30...

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Translate

Total Visitors

Popular Posting

Blog Archive

Pengikut